Hotel, Penginapan, dan Akomodasi lainnya di Seluma

Seluma merupakan sebuah kabupaten yang berada dalam wilayah administratif Provinsi Bengkulu. Dahulunya Seluma merupakan daerah tertinggal karena penduduk nya yang sedikit sehingga penghasilan daerahnya pun sedikit. Namun sejak 2008 bertambahnya jumlah penduduk dan perkembangan pemanfaatan potensi persawahan dengan produk utama Padi, maka kabupaten Seluma sudah bukan lagi daerah tertinggal.

Seluma adalah hasil pemekaran daerah kabupaten Bengkulu Selatan. Seluma memiliki banyak wisata yang menarik diantaranya Wisata Goa Seluma, Arung Jeram Sungai Seluma, Bendungan Seluma, Air Terjun Lubuk Resam, Pantai Seluma, Batu Bekinyaum, dan Taman Buru Nasional Semidang Bukit Kabu. Banyaknya pilihan tempat wisata di Seluma ini dapat menarik perhatian wisatawan untuk berkunjung ke Kabupaten Seluma ini.

Jadi bagi anda yang akan berkunjung ke Kabupaten Seluma, dan sudah menentukan tempat wisata mana yang ingin anda kunjungi, anda dapat mencocokkan alamat tempat wisata tersebut dengan alamat hotel yang disediakan dibawah ini sehingga anda dapat mengurangi lama waktu perjalanan kunjungan wisata dari tempat wisata ke tempat menginap anda. Sayang nya kami hanya dapat informasi 3 hotel / penginapan saja yang berada di Kabupaten Seluma ini.

Hotel, Penginapan, dan Akomodasi lainnya di Kabupaten Seluma :

Hotel di Seluma
Arnanda
Alamat :  Pasar Tais, Seluma
No. Telp : 081919361147
Kamar : 
Tarif / Harga : RP. 
Rizky Seluma
Alamat :  Jl. Sawo Besar No. 08
No. Telp : 0736-91249
Kamar : 
Tarif / Harga : RP. 
Sartika
Alamat :  Jl. Raya Bengkulu – Manna Km. 61
No. Telp : 0736-91104
Kamar : 
Tarif / Harga : RP.